Kanreg X
Portal SSCASN Dibuka 11 November 2019 Pagi, Pendaftaran Rekrutmen CPNS 2019 Dimulai 23.11 WIB
Portal Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (SSCASN) sscasn.bkn.go.id Senin (11/11/2019) pagi telah dibuka, calon pelamar silakan akses informasi mengenai formasi masingmasing instansi yang akan di-update setiap satu jam sekali. Sementara untuk pendaftaran daring (online) baru dapat dilakukan mulai pukul 23.11 WIB. Sebelum melakukan pendaftaran, masyarakat diharapkan terlebih dahulu membaca dan memahami segala ketentuan pendaftaran …
Berikan Pemahaman Tentang CAT, Kanreg X BKN gelar Simulasi CAT.
Menjelang pelaksanaan seleksi CPNS tahun 2019, Kantor Regional X BKN mengadakan simulasi ujian CPNS menggunakan sistem CAT BKN yang diadakan di CAT Station Kantor Regional X BKN Denpasar, pada Sabtu (9/11). Acara simulasi kali ini diikuti oleh 500 peserta yang terbagi ke dalam lima sesi. Simulasi ujian CAT BKN ini bertujuan untuk memperkenalkan mekanisme pelaksanaan …
Simulasi Ujian CPNS Dengan Sistem CAT BKN
Menjelang pelaksanaan seleksi CPNS tahun 2019, Kantor Regional X BKN mengadakan simulasi ujian CPNS menggunakan sistem CAT BKN yang diadakan di CAT Station Kantor Regional X BKN Denpasar, pada Sabtu (9/11). Acara simulasi kali ini diikuti oleh 500 peserta yang terbagi ke dalam lima sesi. Simulasi ujian CAT BKN ini bertujuan untuk memperkenalkan mekanisme pelaksanaan …
Pengumuman Simulasi CAT November 2019
Menindaklanjuti pengumuman tentang adanya Simulasi CAT BKN November tahun 2019 di Kanreg X BKN, kami sampaikan dengan hormat bahwa telah dilakukan pengumpulan data peserta di Website kanreg X BKN, denpasar.bkn.go.id, dengan jumlah sebanyak 1000 peserta pada tanggal 4-5 November 2019. Berkenaan dengan hal itu, kami menginformasikan kepada calon peserta yang telah berhasil mendaftar sebagaimana …
Donor Darah dalam rangka HUT KORPRI ke 48
Hari ini Selasa (05/11) Kanreg X BKN menggelar kegiatan sosial . Sekitar 30 pegawai turut berpartisipasi dalam kegiatan donor darah ini. Sayangnya, ada yang tidak lolos dalam pemeriksaan awal karena tekanan darah rendah. Tak hanya donor darah, panitia juga menggelar pemeriksaan mata gratis bagi seluruh pegawai di lingkungan Kanreg X BKN.